Minggu, 01 Agustus 2010

HEALTH : Bell's Palsy "Ternyata Angin pun berbahaya"

Semua orang termasuk saya, tentunya senang dan menyukai angin dingin yang menyejukkan bagi tubuh terutama ketika kita merasakan kepanasan. Namun, memang bener bahwa segala sesuatu yang berlebihan akan membahayakan. Begitu pula dengan Si Angin ini. Kejang muka kadang dipikir sebagai stroke. Sedikit artikel yang juga merupakan cerita pengalaman rekan saya ini akan menjadi referensi kita untuk tetap berhati-hati dalam 'berhadapan' dengan angin.




Seseorang udah merasakan hidup sehat, tapi kenapa tiba-tiba di suatu pagi, saat dia bangun tidur, mendadak dia merasa bahwa muka dia tidak bisa bergerak sama sekali. Dia pikir dia terkena stroke ringan, tapi kolesterolnya dan tekanan darahnya juga normal. Dan, setelah didiagnosa, ternyata dia terkena/mengidap sejenis penyakit yang namanya BELL'S PALSY.

Penyebabnya adalah : ANGIN DINGIN.
Jadi ternyata dia ga sadar kalo dia sering terkena angin AC di kantornya, dan dia sering naek motor. Dan hal ini adalah penyebabnya, meskipun dia tidak merokok dan tidak minum alkohol, dan dia selalu untuk hidup sehat.

Alhasil, separuh muka dia tidak bisa gerak. Jadi dia tidak bisa senyum, matanya yang sebelah kanan tidak bisa kedip, dan bahkan lidahnya tidak bisa gerak ke sebelah kanan.

Hal ini disebabkan karena PERADANGAN SARAF ke-7 , yang letaknya ada dari BELAKANG KUPING sampai ke LEHER kita. 


Makanya, mulai sekarang lindungi dengan syal atau jangan duduk di spot yg terkena langsung angin AC etc.

BELL'S PALSY Disease ini, bisa bikin angin duduk/angin/ masuk angin ke jantung (bisa mendadak meninggal), paru2 basah, etc.
Ayo Selamatkan orang - orang  yang anda kenal.....

***

Terima kasih teman atas informasinya.
To Ms.Sysilia & Mr.Reza

Tidak ada komentar:

Posting Komentar